- 1. Infrastruktur jalan. Jalan bisa diibaratkan denyut nadinya suatu kawasan. Bayangkan jika pengembang membangun property begitu wah tapi tidak memperhatikan akses jalannya, ini bisamengisolasi diri sendiri, orang akan ogah melirik produk mereka. Hal ini sangat diperhatikan benar oleh Sinar Mas Land sehingga mereka membuat jalan baru untuk menghubungkan Tangerang-Bogor. Hasilnya bisa dirasakan oleh pemakai jalan dimana perbandingannya sangat jauh antara jalan serpong lama dengan jalanan BSD.
- 2. Kawasan hunian akan semakin menarik konsumen jika mempunyai sarana dan prasarana yang komplit baik itu mall-mall, pertokoan, rumah sakit, sarana pendidikan, dan sarana rekreasi. Itu pula yang dilakukan Sinar Mas Land untuk BSD dengan melengkapi sarana dan prasana yang lengkap.
Amazon slide show
Senin, 13 Oktober 2014
BSD punya Sinar Mas Land yang makin bersinar
BSD yang merupakan kawasan elit di Tangerang Selatan adalah buah hasil kerja sukses dari pengembang property Sinar Mas Land. Harga property di kawasan BSD terus mengalami kenaikan setiap tahunnya, halini membuat produk – produk property baru selalu laris manis dibeli konsumen.Bersinarnya BSD oleh Sinar Mas Land adalah dampak dari keberhasilan inovasi pembangunan infrastruktur pendukung atau penunjang yang mana terbagi kedalam 2 bagian, yaitu:
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar